Mudahkan Pergerakan Jemaah, Akses Pintu Keluar Masjid Nabawi Ditandai dengan Kode Warna
Sebagai salah satu tempat tersuci dalam Islam, Masjid Nabawi menarik jutaan pengunjung setiap tahun. Untuk membantu para jamaah menemukan jalan mereka setelah salat dan melakukan ritual ibadah, Otoritas Umum untuk Perawatan Dua Masjid Suci telah menandai setiap pintu keluar dengan warna-warna yang berbeda.